Kegiatan FranKKomiK Di Battle Of The Toys

Acara tahunan para kolektor action figures dan penggemar game juga komik, Battle Of The Toys (BoTT), kembali hadir. Kali ini BoTT diadakan di Kemayoran, tepatnya di gedung pameran JI-Expo.

FranKKomiK kali ini menghadirkan sesuatu yang baru, yaitu pembukaan pre order helm Setan Jalanan yang selama ini sangat diidamkan oleh para penggemar komik di Indonesia.

Pembukaan pemesanan helm Setan Jalanan itu akan berlangsung sejak hari pertama BoTT, yaitu hari Sabtu-Minggu, 27-28 Agustus 2016.

Mari hadiri BoTT, kawan-kawan!

battleofthetoys2016
preorder-helm-setanjalan

No Comments

Post A Comment