17 May SETAN JALANAN, SETAN YANG SUKA MENGKRITIK
Seperti sudah kita tau semua kalau komik trilogi Setan Jalanan ada kelanjutannya, dan proses perampungannya sedang dikerjakan oleh si kreatornya sendiri, Franki Indrasmoro, sebagai produser dan editor, bersama rekan penulisnya, Rama Reksoprodjo, dan juga Dody Eka yang bertindak sebagai juru gambar. Kali ini, sambil menunggu update selanjutnya, kita sedikit...