09 Apr Disegerakan Hadir, Single Terbaru Frank N’ Friends (Sebuah Teaser)
Kali ini Franki "Pepeng" Indrasmoro melalui proyeknya, FNF (Frank N' Friends), akan menghadirkan single terbaru yang lebih ngerock. Bersama Adhitomo Kusumo (Primata, Seruang) pada bass, Ria Antika (Primata, Seruang) pada drum, dan Turi Kaliandra (Pendulum) pada gitar elektrik, Pepeng kali ini tidak ikut memainkan alat...